Asuransi Toyota

Asuransi Toyota

Product Description

Product Description – front page

Toyota Insurance managed by MSIG dibuat khusus untuk mobil Toyota oleh Toyota Astra Kendaraan Bermotor dan disediakan oleh Asuransi MSIG Indonesia. Produk ini memberikan jaminan penggantian terhadap kerugian atau kerusakan atas kendaraan bermotor dengan fitur spesial.

'Safe Driving Program' adalah program reward yang diberikan kepada pengguna program T Intouch dengan tujuan mempromosikan 'Safe Driving Behaviour' kepada pengendara mobil Toyota.

 


 

**Syarat dan Ketentuan Sebagai Berikut:

 

1. Berlaku untuk pemegang polis Asuransi Toyota MSIG dari pembelian secara leasing dan cash

2. Berlaku untuk polis dengan tanggal berlaku selama, 21 November 2023 - 31 Desember 2024 (satu tahun)

3. Berlaku untuk polis komprehensif saja tanpa ada riwayat klaim

4. Berlaku untuk pemegang polis Asuransi Toyota MSIG dengan skor mengemudi ≥95 (skor yang dihitung adalah skor rata-rata dalam setahun)

5. Perangkat telematik selalu dalam mode aktif

6. Tidak berlaku untuk polis yang sudah dibatalkan secara prorata ataupun secara penuh

7. Total maksimal hadiah yang dapat dinikmati oleh Tertanggung adalah Rp 2 Juta

8. Hadiah akan dicairkan maksimal 14 hari setelah tanggal kedaluwarsa polis

 

Bagaimana caranya memiliki Driving Score yang baik?

 

Driving Score diperoleh dari nilai gabungan data akselerasi (harsh acceleration), menikung (harsh cornering), dan berhenti (harsh braking). Semakin jarang kamu melakukan harsh acceleration, harsh cornering, dan harsh braking membuat penilaian semakin baik.

 

 

Bagaimana Caranya Bergabung Dalam Program Safe Driving Reward 

 

Bergabunglah dengan Safe Driving Program dan menangkan hadiah dengan mengaktifkan T Intouch.

 

1. Cara Mengakses Skor Mengemudi

 

Cara Mengakses Skor Mengemudi

 

2. Tampilan Skor Mengemudi

 

Tampilan Skor Mengemudi

 

Benefit Polis Asuransi Toyota Insurance

 

•    Perbaikan di bengkel rekanan resmi Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) Toyota

•    Jaminan penggunaan suku cadang asli Toyota

•    Jaminan Kerugian Total/Total Loss Only (TLO) jika terjadi kerugian sebesar 50% dari jumlah pertanggungan untuk tahun pertama

•    Perlindungan penyeberangan antar pulau

•    Call Center 24/7 (021-2927-9656)

•    Emergency Road Assistance (021-2927-9656)

 

Ringkasan penting

 

  1. Fitur spesial Asuransi Toyota antara lain perbaikan di bengkel rekanan resmi Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) dengan jaminan suku cadang asli Toyota dan garansi hasil perbaikan hingga satu tahun, serta layanan Emergency Road Assistance.
  2. Jaminan Kerugian Total/Total Loss Only (TLO) jika terjadi kerugian sebesar 50% dari jumlah pertanggungan untuk tahun pertama dan dapat ditambahkan jaminan atas angin topan, badai, hujan es, banjir, tanah longsor, huru-hara, dan gempa bumi.

 

 

Benefit bagi Pemegang Polis Asuransi Toyota MSIG yang Mengaktifkan Telematik T Intouch

 

•    Trip Report : Data driving score (jarak perjalanan, rute, durasi perjalanan, rem mendadak, percepatan, dan belokan tajam)

•    Monthly Report : Ringkasan driving score selama satu bulan

•    Safety Map : Detail ringkasan lokasi-lokasi dengan driving behavior tidak baik

•    Ranking : Peringkat dari setiap user

•    Reward : Jika mencapai skor dan ketentuan yang ditentukan

Text

Detail paket

Jaminan

Jaminan Dasar

Risiko Gabungan/ Komprehensif
Polis gabungan/ komprehensif menjamin kerugian dan atau kerusakan atas kendaraan bermotor oleh:

Kerusakan Rangka
Menjamin kerugian dan atau kerusakan, total maupun sebagian, atas kendaraan bermotor akibat risiko-risiko yang disebutkan di atas.

Mobil dengan harga pertanggungan diatas Rp 200 juta diwajibkan memiliki perluasan jaminan.

Kerugian Total/ Total Loss Only (T.L.O)
Hanya menjamin:

  • Kerusakan atau kerugian dimana biaya perbaikan sama dengan atau lebih dari 75% dari harga sebenarnya dari kendaraan bermotor atau
  • Hilang karena dicuri dan tidak ditemukan dalam waktu 60 (enam puluh) hari sejak terjadinya pencurian.

Paket Kerugian Total secara otomatis digabungkan dengan jaminan berikut:

  • Angin Topan, Badai, Hujan Es, Banjir, Tanah Longsor.
  • Huru hara, Kerusuhan, Pemogokan, Penghalangan Bekerja, Tawuran, Pembangkitan Rakyat, Revolusi.
  • Gempa Bumi, Tsunami atau Letusan Gunung Berapi.

Jaminan berlaku di wilayah Indonesia.

Fitur Spesial

  1. Perbaikan di Bengkel Rekanan Resmi Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM).
  2. Jaminan penggunaan suku cadang asli Toyota.
  3. Garansi hasil perbaikan hingga satu tahun..
  4. Risiko penyebrangan dengan kapal feri.
  5. Jaminan Kerugian Total/ Total Loss Only (TLO) untuk tahun pertama sebesar 50% dari jumlah pertanggungan
  6. Layanan Emergency Road Assistance (ERA) :
    1. Layanan Derek 
      • Layanan Darurat: layanan tambahan ini dapat diberikan walaupun tidak terjadi kerugian pada Kendaraan Bermotor
      • Layanan Kecelakaan: layanan tambahan ini dapat diberikan bila terjadi kerugian dan atau kerusakan pada Kendaraan Bermotor
    2. Penggantian Ban Bocor Ditempat: mekanik akan mengganti ban yang bocor dengan ban cadangan milik Tertanggung.
    3. Perbaikan Aki Ditempat: mekanik akan mengatasi gangguan pada aki
    4. Bantuan Bahan Bakar Darurat: mekanik akan menyediakan bahan bakar maksimal 5 (lima) liter sebagai penanganan darurat untuk mencapai SPBU terdekat.

Jaminan Tambahan

  1. Angin Topan, Badai, Hujan Es, Banjir, Tanah Longsor.
  2. Huru hara, Kerusuhan, Pemogokan, Penghalangan Bekerja, Tawuran, Pembangkitan Rakyat, Revolusi.
  3. Gempa Bumi, Tsunami atau Letusan Gunung Berapi.
  4. Tanggung Jawab Hukum Pihak Ketiga.

Jaminan Opsional

  1. Terorisme dan Sabotase.
  2. Kecelakaan Diri Pengemudi.
  3. Kecelakaan Diri Penumpang.
Pengecualian Umum
  1. Kerusakan atau kehilangan yang disebabkan oleh penggelapan, penipuan, hipnotis dan sejenisnya.
  2. Kerugian atau kerusakan sebagai akibat dari perbuatan jahat yang dilakukan oleh:
    • Tertanggung, suami/istri atau anak Tertanggung
    • Orang yang disuruh Tertanggung
    • Orang yang bekerja pada Tertanggung
    • Orang lain atas sepengetahuan Tertanggung
    • Orang yang tinggal bersama Tertanggung
  3. Kerugian atau kerusakan yang disebabkan oleh:
    • Dipergunakan untuk menarik atau mendorong kendaraan lain, balap mobil, belajar mengemudi, karnaval atau pawai, untuk tindakan kejahatan
    • Kelebihan muatan
    • Kondisi tidak laik jalan
    • Dikemudikan oleh seseorang yang tidak memiliki SIM (surat Ijin Mengemudi) atau dalam keadaan mabuk.
    • Reaksi atau Radiasi Nuklir
  4. Kerugian atau kerusakan yang disebabkan secara langsung atau tidak langsung oleh bencana alam atau perang.
  5. Kerugian atau kerusakan karena aus atau sifat benda itu sendiri.
  6. Pengecualian-pengecualian lainnya seperti yang disebutkan dalam polis
FAQ Safe Driving Reward

PROGRAM SAFE DRIVING

No. Questions & Answers
1

Apa itu ‘Safe Driving Program’?

‘Safe Driving Program’ adalah program reward yang diberikan kepada pengguna program T Intouch dengan tujuan mempromosikan ‘Safe Driving Behaviour’ kepada pengendara mobil Toyota.

Syarat dan ketentuan sebagai berikut:

  1. Pengguna mobil mengaktifkan T Intouch dan memiliki polis Asuransi dari Toyota Insurance
  2. Pengguna mobil mencapai target Driving Score rata-rata tahunan minimal 95. Driving Score rata-rata tahunan adalah nilai rata-rata skor mengendara dengan periode dimulai dari hari pengaktifan T Intouch sampai satu tahun setelahnya
  3. T Intouch harus selalu dalam keadaan aktif
  4. Pengguna mobil mendaftarkan diri ke WebUI MSIG
  5. Pengguna mobil tidak pernah mengajukan klaim selama periode Asuransi
  6. Reward berupa saldo E-Wallet yang akan diberikan secara tahunan
2

Apa ‘Driving Score’?

Driving Score adalah nilai mengendara mobil per trip yang dilakukan Pengguna mobil, yang diperoleh dari data T Intouch yang sudah diaktifkan. Nilai ini berupa gabungan penilaian dari data akselerasi (harsh acceleration), menikung (harsh cornering), dan berhenti (harsh braking). Data Driving Score ini disediakan dan bisa dilihat dengan mengakses serta mendaftar dalam WebUI yang telah disediakan: https://id.ldcm-scoring-system.driving-report-aisasia.com/.

3

Siapa yang dapat memperoleh data Driving Score tersebut?

Data Driving Score ini diberikan kepada Pengguna mobil yang mengaktifkan T Intouch dan memiliki polis Asuransi Toyota Insurance, serta mendaftarkan diri di WebUI: https://id.ldcm-scoring-system.driving-report-aisasia.com/. Selain menampilkan data Driving Score, WebUI juga menyediakan data mengendara seperti rangkuman dari Driving Score bulanan, Safety Map, dan Peringkat Pengguna dibandingkan seluruh pengguna T Intouch.

4

Bagaimana cara mendaftar di WebUI?

Tautan WebUI dapat ditemukan di MToyota dengan mengakses menu T Intouch, klik Value Chain, kemudian klik tombol Driving Score. Atau bisa dengan mengunjungi laman:  https://id.ldcm-scoring-system.driving-report-aisasia.com/.

5

Apa keuntungan dari mendaftar di WebUI?

Pengguna dapat mengetahui bagaimana cara mereka mengendara melalui data dan Driving Score yang ditampilkan di WebUI. Dapat mengetahui kekurangan dari cara mengendara mobil, dan selanjutnya dapat memperbaiki Driving Score dari data-data yang ditampilkan.

6

Bagaimana caranya memiliki Driving Score yang baik?

Driving Score diperoleh dari nilai gabungan data akselerasi (harsh acceleration), menikung (harsh cornering), dan berhenti (harsh braking). Semakin jarang melakukan harsh acceleration, harsh cornering, dan harsh braking membuat penilaian semakin baik.

7

Kapan dan bagaimana reward diterima Pengguna?

Pihak Toyota Insurance akan menghubungi Pengguna yang memenuhi syarat dan ketentuan Safe Driving Program paling lama tujuh hari kerja setelah data Driving Score rata-rata tahunan tersedia. Setelah Pengguna mengkonfirmasi detail yang diperlukan pihak Toyota Insurance, reward akan diterima Pengguna paling lama tujuh hari kerja. tujuh hari kerja

No. Questions & Answers
1

Apa itu ‘Safe Driving Program’?

‘Safe Driving Program’ adalah program reward yang diberikan kepada pengguna program T Intouch dengan tujuan mempromosikan ‘Safe Driving Behaviour’ kepada pengendara mobil Toyota.

Syarat dan ketentuan sebagai berikut:

  1. Pengguna mobil mengaktifkan T Intouch dan memiliki polis Asuransi dari Toyota Insurance
  2. Pengguna mobil mencapai target Driving Score rata-rata tahunan minimal 95. Driving Score rata-rata tahunan adalah nilai rata-rata skor mengendara dengan periode dimulai dari hari pengaktifan T Intouch sampai satu tahun setelahnya
  3. T Intouch harus selalu dalam keadaan aktif
  4. Pengguna mobil mendaftarkan diri ke WebUI MSIG
  5. Pengguna mobil tidak pernah mengajukan klaim selama periode Asuransi
  6. Reward berupa saldo E-Wallet yang akan diberikan secara tahunan
2

Apa ‘Driving Score’?

Driving Score adalah nilai mengendara mobil per trip yang dilakukan Pengguna mobil, yang diperoleh dari data T Intouch yang sudah diaktifkan. Nilai ini berupa gabungan penilaian dari data akselerasi (harsh acceleration), menikung (harsh cornering), dan berhenti (harsh braking). Data Driving Score ini disediakan dan bisa dilihat dengan mengakses serta mendaftar dalam WebUI yang telah disediakan: https://id.ldcm-scoring-system.driving-report-aisasia.com/.

3

Siapa yang dapat memperoleh data Driving Score tersebut?

Data Driving Score ini diberikan kepada Pengguna mobil yang mengaktifkan T Intouch dan memiliki polis Asuransi Toyota Insurance, serta mendaftarkan diri di WebUI: https://id.ldcm-scoring-system.driving-report-aisasia.com/. Selain menampilkan data Driving Score, WebUI juga menyediakan data mengendara seperti rangkuman dari Driving Score bulanan, Safety Map, dan Peringkat Pengguna dibandingkan seluruh pengguna T Intouch.

4

Bagaimana cara mendaftar di WebUI?

Tautan WebUI dapat ditemukan di MToyota dengan mengakses menu T Intouch, klik Value Chain, kemudian klik tombol Driving Score. Atau bisa dengan mengunjungi laman:  https://id.ldcm-scoring-system.driving-report-aisasia.com/.

5

Apa keuntungan dari mendaftar di WebUI?

Pengguna dapat mengetahui bagaimana cara mereka mengendara melalui data dan Driving Score yang ditampilkan di WebUI. Dapat mengetahui kekurangan dari cara mengendara mobil, dan selanjutnya dapat memperbaiki Driving Score dari data-data yang ditampilkan.

6

Bagaimana caranya memiliki Driving Score yang baik?

Driving Score diperoleh dari nilai gabungan data akselerasi (harsh acceleration), menikung (harsh cornering), dan berhenti (harsh braking). Semakin jarang melakukan harsh acceleration, harsh cornering, dan harsh braking membuat penilaian semakin baik.

7

Kapan dan bagaimana reward diterima Pengguna?

Pihak Toyota Insurance akan menghubungi Pengguna yang memenuhi syarat dan ketentuan Safe Driving Program paling lama tujuh hari kerja setelah data Driving Score rata-rata tahunan tersedia. Setelah Pengguna mengkonfirmasi detail yang diperlukan pihak Toyota Insurance, reward akan diterima Pengguna paling lama tujuh hari kerja. tujuh hari kerja

Lihat semua produk Kendaraan Bermotor